banner here

Suatu perusahaan minuman sari buah memiliki produk dengan kemasan berukuran seperti pada gambar. Produk tersebut hendak dibuat dalam bentuk kemasan baru yang berupa tabung dengan jari-jari 5 cm. Berapakah tinggi kemasan yang baru?

advertise here

 


Suatu perusahaan minuman sari buah memiliki produk dengan kemasan berukuran seperti pada gambar. Produk tersebut hendak dibuat dalam bentuk kemasan baru yang berupa tabung dengan jari-jari 5 cm. Berapakah tinggi kemasan yang baru?

Pembahasan

Kita hitung terlebih dahulu volume kemasan produk yang lama

Produk lama berbentuk seperti balok, sehingga:

V kemasan lama = V balok

V balok    = p x l x t

                 = 5 x 15 x 10

                 = 750 cm3

Dengan volume yang sama, minuman sari buah hendak dikemas ulang dalam bentuk tabung sehingga volume kemasan yang baru (volume tabung) harus sama dengan volume kemasan lama (volume balok).

V kemasan lama     = V tabung

                 750        = πr2t

                 750        = 3,14 x 52 x t

                 750        = 3,14 x 25 x t

                 750        = 78,5 x t

                 t             = 750/78,5

                 t             = 9,6 cm

Jadi, tinggi kemasan yang baru adalah 9,6 cm.